"Nice guys finish last, you’re running out of
gas, Your sympathy will get you left behind"
Manggut-manggut Supri mendengarkan lagu dari
hapenya. Lagu dari Green Day ini memang menjadi favoritnya, semua kaset dari
album Green Day dimilikinya. Berburu kaset di Kota sampai di kios-kios selatan
Pasar Limpung demi mendapatkan seluruh koleksi album Green Day.
“Nice guys finish last, artinya apa yo?”Tanya Supri kepada
dirinya sendiri.
Nice itu apik, guys itu wong lanang, finish ki rampung, last
ki keri dewe. Jadi nice guys finish last itu wong lanang sing apik ki metune
keri, begitu pikir Supri.
“Ini prinsip ini!” Teriak Supri.
“Mas ini ada apa to? kok tiba-tiba bilang prinsip prinsip?”
Rajuk Susinta.
Supri lupa kalau dia lagi nonton tivi bersama Susinta, istri
semata wayangnya. Istrinya nonton sinetron, dia ndengerin musik lewat
hapenya.
“Hehe, kaget ya? maaf ya ngagetin? Kata Supri minta maaf
sambil nyubit pinggang Istrinya.
“Ih mas nih, malah nyubit-nyubit, sakit ah”Susinta Protes
“Sakit tapi enak kan? hehe” Canda Supri.
Supri dan Susinta masih bisa disebut pengantin baru,
belum ada setahun menikah dan belum “bathi”. Kalau proses ben bathi sih tiap
ada keinginan pasti dilakukan.
“Hoahemmm”
“Mas udah ngantuk?” Tanya Susinta
“Ya agak sedikit sih Dik” Jawab Supri
“Tidur yuk mas” Ajak Susinta
“Ayuk Dik, tapi sebelum tidur gitu dulu ya Dik. Biar
tidurnya tambah angler” Jawab Supri
Susinta lalu mematikan TV, Supri nebahi kasur. Sambil
nebahi kasur Supri tetap kepikiran sama prinsipnya yang di dapatkan di lagu
Green day tadi. “Nice Guys Finish Last” Wong lanang sing apik kudune metu keri.
adegan tiba-tiba pagi
Supri sudah standby di meja makan, Susinta duduk di
sebelahnya.
“Dik, tapi malam kok kamu lama banget? Tanya Supri
“Mas juga lama banget lo, nggak keluar-keluar”
Susinta balas tanya
“Jadi gini Dik, Mas kan kemarin habis dengerin lagunya Green
Day. Judulnya Nice Guys Finish Last. Mas terinspirasi dari judul lagu itu Dik”
Terang Supri
“Maksud mas gimana, aku nggak mudeng” Susinta bertanya
lagi kepada suaminya
“Jadi kan gini, sepemahaman mas. Nice Guys Finish Last itu
mas artikan kalau mas itu keluarnya terakhir, yang penting Dik udah duluan, mas
gampang” Jawab Supri
“Kayak itu lo dik, tulisan-tulisan nang DP BBM “Sing penting
kowe bahagia, aku gampang” nah karepe mas itu ya begitu” Tambah Supri lagi
“Owalah mas, pantes kok mas suwi banget. Aku malah mikir opo
ora keju to mas”Kata Susinta
“Yo kuwi Dik, Nice guys finish last hehehe” Jawab Supri
“Tapi buatku itu ndak masalah mas, jujur aku malah suka mas
keluar duluan daripada aku” Kata Susinta
“Wo la kok gitu Dik?” Supri bingung
“Soalnya kalau mas keluar duluan tu, aku merasa nek mas itu
pingin aku banget, jadi ya aku seneng, aku merasa dipingini mas, aku jadi
tambah PD gitu lo mas”Jawab Susinta
“OO gitu ya Dik”Supri manggut-manggut mulai paham.
“Tapi kalau mas gak bisa bikin kamu keluar itu mas rasanya
nggak jantan je, nggak jentel gitu”Tambah Supri
“Mas, aku liat mas pingin ke aku aja udah puas kok, liat mas
bisa terpuaskan sama aku saja juga sudah seneng, bahagia aku
mas”Terang Susinta
“Woo gitu ya Dik, ternyata selama ini pemahamanku salam ya
Dik”Kata Supri
“Tapi ya kadang kadang aku juga pengen dipuasin kayak tadi
malem mas” Kata Susinta malu-malu
“Wah siap nek itu dik”Jawab Supri
hahahha omok
ReplyDeleteyo ben.... :P
Delete